Isi piagam PBB dapat diambil maknanya sebagai berikut.
1) Bangsa-bangsa diharapkan hidup berdampingan secara damai
2) Bangsa yang satu tidak boleh memaksakan kehendaknya kepada bangsa yang lainnya.
3) Bangsa-bangsa tidak boleh mencampuri urusan dalam negeri negara lain
4) Bangsa-bangsa wajib menghormati kedaulatan negara lainnya
5) Bangsa-bangsa diharapkan dapat saling menghormati dan berkerja sama atas dasar persamaan dan kekeluargaan.
ARTIKEL TERKAIT: